Semua Berita
Pencarian Surahman Diduga Hilang di Hutan Wilayah Banyuwangi Nihil, Operasi SAR Dilanjut Esok
BWI24JAM.CO.ID, Banyuwangi - Tim SAR gabungan melakukan operasi pencarian terhadap Surahman (51) warga Desa Bayu, Kecamatan Songgon, Banyuwangi, Minggu (28/09/2025). Upaya pencarian dengan menyisir kawasan hutan Rowo
Seorang Pria Dilaporkan Hilang di Hutan Rowo Bayu Banyuwangi saat Mencari Daun Kecombrang
BWI24JAM.CO.ID, Banyuwangi - Seorang pria bernama Surahman (51) warga Kecamatan Songgon, Banyuwangi, dilaporkan hilang di kawasan hutan Rowo Bayu pada Sabtu (27/09/2025). Ia sebelumnya pergi ke hutan bersama anaknya
Kapolda Jatim Panen Raya Jagung Bersama Forkopimda Banyuwangi, Tembus 1.446 Ton di Kuartal III
BWI24JAM.CO.ID, Banyuwangi - Panen raya jagung serentak digelar Polresta Banyuwangi pada kuartal III tahun 2025. Acara yang berlangsung di wilayah Kelurahan Sobo pada Sabtu (27/09/2025) itu dihadiri Kapolda Jawa Timur
Tumpahan Solar Tercecer Dekat GWD Banyuwangi, Petugas Damkar Diterjunkan
BWI24JAM.CO.ID, Banyuwangi - Tumpahan bahan bakar minyak (BBM) menyelimuti jalan raya utara Grand Watu Dodol atau GWD, Desa Bangsring, Kecamatan Wongsorejo, Banyuwangi. Petugas pemadam diterjunkan menangani dampak
Lima Kecamatan di Banyuwangi Sumbang Angka Tertinggi Sebaran Penyakit Tuberkulosis
BWI24JAM.CO.ID, Banyuwangi - Sebanyak lima kecamatan di Banyuwangi menyumbang angka tertinggi sebaran penyakit tuberkulosis atau TBC. Dari sebaran yang ada, sebanyak 2.574 warga Banyuwangi terkonfirmasi positif
BRI Dorong Kualitas dan Harga Kopi Banyuwangi Melalui Bantuan CSR untuk Ijen Tourism Center
BWI24JAM.CO.ID, Banyuwangi - PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk melalui program Corporate Social Responsibility (CSR) telah menyalurkan bantuan berupa alat pengolahan kopi senilai Rp62,5 juta kepada Kelompok Tani
Mayat Perempuan Ditemukan Mengambang di Aliran Sungai Setail Banyuwangi
BWI24JAM.CO.ID, Banyuwangi - Mayat berjenis kelamin perempuan ditemukan mengambang di aliran sungai Setail, masuk Desa/Kecamatan Bangorejo, Banyuwangi. Mayat tersebut dtemukan warga saat hendak buang air besar di sungai
Kunjungi Korban Gempa Banyuwangi, Bupati Ipuk Pastikan Bantuan Perbaikan Rumah Warga Terdampak
BWI24JAM.CO.ID, Banyuwangi - Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani mendatangi korban terdampak gempa 5,7 magnitudo di Kecamatan Wongsorejo, Jumat (26/09/2025). Ipuk memastikan pemkab akan membantu warga membangun kembali
Bupati Banyuwangi Kembali Serahkan 7 Ambulans ke Puskesmas Guna Tingkatkan Layanan Kesehatan
BWI24JAM.CO.ID, Banyuwangi - Untuk meningkatkan pelayanan kesehatan, Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani menyerahkan 7 unit mobil ambulans ke sejumlah puskesmas.Tujuh unit mobil ambulans tersebut diserahkan kepada
Startup Teknologi Banyuwangi Siapkan Tour Guide Profesional untuk Dongkrak Layanan Pariwisata
BWI24JAM.CO.ID, Banyuwangi - Startup Teknologi asal Kabupaten Banyuwangi, Juragan Karya Digital Teknologi ingin memastikan peningkatan layanan pariwisata lokal di bumi Blambangan melalui pelatihan Pemandu Wisata (Tour
Jembatan Darurat Sungailembu Banyuwangi Tuntas Dikerjakan, Aktivitas Warga Tiga Desa Kembali Normal
BWI24JAM.CO.ID, Banyuwangi - Pembangunan jembatan darurat untuk kendaraan roda 4 di atas Sungailembu, Desa Sumberagung, Kecamatan Pesanggaran, Banyuwangi berkapasitas roda empat tuntas dikerjakan. Jembatan model bailey
Bangunan Rumah Warga Banyuputih Situbondo Rusak Terdampak Gempa Berkekuatan M 5,7
BWI24JAM.CO.ID, Situbondo - Gempa berkekuatan magnitudo 5,7 yang berpusat di timur laut Banyuwangi, Kamis (25/09/2025) sore, turut dirasakan hingga wilayah Kabupaten Situbondo. Guncangan ini menyebabkan kerusakan pada
Kebakaran Kandang Ayam di Banyuwangi, 4.000 Ekor Mati Terpanggang, Kerugian Capai Setengah Miliar
BWI24JAM.CO.ID, Banyuwangi - Sebuah kandang ayam milik Qomarudin (55) di Dusun Krajan, Desa/Kecamatan Sempu, Banyuwangi ludes terbakar. Sekitar 4.000 ekor ayam anakan mati terpanggang dengan kerugian ditaksir mencapai
Sering Juarai Lari Nasional dan Internasional, Ternyata Pemuda Ini Peternak Kambing Asal Banyuwangi
BWI24JAM.CO.ID, Banyuwangi - Tak disangka pria asal Desa Bayu, Kecamatan Songgon, Banyuwangi, bernama Wildan Yusuf Furqoni pernah mencicipi gelar juara TrailRun tingkat nasional maupun regional bahkan ajang yang diikuti
Terdampak Gempa, Atas Masjid di Desa Sidowangi Kecamatan Wongsorejo Banyuwangi Ambrol
BWI24JAM.CO.ID, Banyuwangi - Gempa berkekuatan magnitudo 5,7 yang mengguncang Kabupaten Banyuwangi pada Kamis (25/09/2025) sore menyebabkan kerusakan pada sejumlah bangunan. Salah satunya atap Masjid Darul Muttaqin di