Satu Korban Kapal Nelayan Mekar Jaya Ditemukan, Dua Masih Dalam Pencarian Tim SAR Banyuwangi
BWI24JAM.CO.ID, Banyuwangi - Operasi pencarian terhadap 3 korban kapal nelayan Mekar Jaya yang terbalik karena dihantam ombak di perairan Grajagan pada Selasa, 5 September 2023 malam lalu menemui titik terang.Satu