Tag : Bwi24Jam

Ibu di Gambiran Ditemukan Tak Bernyawa di Dalam Kamar, Diduga Meninggal Akibat Penyakit Lama

BWI24JAM.CO.ID, Banyuwangi - Suasana tenang di Dusun Bulusari, Desa Gambiran, Kecamatan Gambiran, Banyuwangi mendadak gempar. Warga digegerkan oleh penemuan seorang perempuan berusia 55 tahun yang ditemukan meninggal

Menko AHY Tinjau Revitalisasi Pasar Induk Banyuwangi, Target Rampung Akhir Tahun 2025

BWI24JAM.CO.ID, Banyuwangi - Menteri Koordinator Bidang Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan (IPK) Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) meninjau progres revitalisasi Pasar Induk Banyuwangi, Jumat (31/10/2025).Dalam

Yayasan Kartika Kirana Edukasi Banyuwangi Akan Gelar Sertifikasi Chef SPPG

BWI24JAM.CO.ID, Banyuwangi - Dalam upaya meningkatkan standar kompetensi dan profesionalisme tenaga dapur di program Makan Bergizi Gratis (MBG), Yayasan Kartika Kirana Edukasi Banyuwangi akan menggelar kegiatan

Ruko di Muncar Banyuwangi Terbakar Tengah Malam, Diduga Korsleting Listrik

BWI24JAM.CO.ID, Banyuwangi - Sebuah ruko di Dusun Sidomulyo, Desa Sumberberas, Kecamatan Muncar, Banyuwangi, terbakar pada Kamis (30/10/2025) malam. Peristiwa ini terjadi saat kondisi ruko dalam keadaan tertutup dan

Pohon Trembesi Tumbang Tutupi Jalan Depan Polsek Genteng, Mobil Warga Nyaris Tertimpa

BWI24JAM.CO.ID, Banyuwangi - Sebuah pohon trembesi berukuran besar tumbang dan menutup sebagian badan jalan di depan Mapolsek Genteng, Banyuwangi, Kamis (30/10/2025) malam. Insiden yang terjadi saat hujan deras ini

Penyebab Pickup Tabrak Innova di Gambiran Banyuwangi, Tali Muatan Jeruk Putus

BWI24JAM.CO.ID, Banyuwangi - Kecelakaan lalu lintas terjadi di Jalan Raya Jajag-Bangorejo, tepatnya di depan cucian mobil Pak Rama, Desa Purwodadi, Kecamatan Gambiran, Banyuwangi, Kamis (30/10/2025) malam. Sebuah mobil

Kobra Jumbo Hebohkan SMK 17 Agustus Cluring Banyuwangi, Evakuasi Dramatis Bikin Deg-degan!

BWI24JAM.CO.ID, Banyuwangi - Suasana di SMK 17 Agustus Cluring, Banyuwangi, mendadak geger. Seekor ular kobra berukuran jumbo ditemukan bersembunyi di gudang sekolah, Kamis (30/10/2025). Reptil berbisa itu membuat para

Imbas Luapan Air di Rel Semarang, Jadwal KA Blambangan Ekspres Berangsur Normal

BWI24JAM.CO.ID, Banyuwangi - Setelah sehari sebelumnya terdampak imbas rekayasa pola operasi akibat luapan air di lintas Semarang Tawang – Alastua, hari ini Kamis (30/10/2025) operasional perjalanan kereta api yang

SPPG Bulusan Banyuwangi Gelar Edukasi Gizi Seimbang Kepada Pelajar SD

BWI24JAM.CO.ID, Banyuwangi - Di tengah maraknya laporan Kejadian Luar Biasa (KLB) di beberapa kota lain penerima program Makanan Bergizi Gratis (MBG), Satuan Pelaksana Program Gizi (SPPG) Bulusan Yayasan Masakan Anak

Serunya Anak-anak TK Belajar Padamkan Api Bareng Petugas Damkar Banyuwangi

BWI24JAM.CO.ID, Banyuwangi - Keceriaan terpancar di halaman TK Kemala Bhayangkari Genteng, Rabu (29/10/2025). Puluhan murid berseragam kuning putih tampak antusias mengikuti kegiatan edukasi keselamatan yang digelar