Polsek Muncar Banyuwangi Bekuk Komplotan Pencuri Sekolah, Puluhan Barang Bukti Diamankan
BWI24JAM.CO.ID, Banyuwangi – Unit Reskrim Polsek Muncar berhasil mengungkap kasus pencurian dengan pemberatan (curat) di SDN 3 Kedungringin, Kecamatan Muncar. Tiga pelaku berinisial DA (37), MH (33), dan NA (33),