Pencari Rumput Asal Banyuwangi Ditemukan Meninggal di Kebun Buah Naga
BWI24JAM.CO.ID, Banyuwangi - Seorang pria ditemukan tergeletak tak bernyawa di kebun buah naga Desa Curahjati, Kecamatan Purwoharjo, Banyuwangi, Sabtu (20/09/2025) kemarin. Pria tersebut merupakan warga asal Purwoagung,